METODE PENJAWABAN YANG TERSEDIA:


Pertanyaan pilihan ganda (1 pilihan yang benar)

Yang paling sering digunakan pada survei dan kuesioner apapun. Dapat juga digabungkan degan teks feedback sehingga anda dapat mendapatkan informasi lebih mudah
Contoh Penggunaan yang Sering Digunakan:

– Gender
– Indikasi Umur
– Pertanyaan Iya atau Tidak
dan masih banyak lagi.

Pertanyaan pilihan ganda (tidak ada atau beberapa pilihan yang benar)

Digunakan pada sebagian besar survei, dimana anda menginginkan penerima menjawab dengan jawaban yang lebih dari satu pilihan. Examinare juga mencatat jika pengguna tidak mengisi apapun dan anda juga dapat membuat pertanyaan bersifat wajib.

Contoh Penggunaan yang Sering Digunakan:

– Layanan Pertanyaan
– Pertanyaan penggunaan
– Pemilihan atas pilihan
dan masih banyak lagi.

Pertanyaan teks bebas (1 jawaban yang telah diketik benar)

Digunakan jika anda menginginkan penerima untuk menjawab dengan bentuk teks. Versi yang lebih yang lebih terdepan dari tipe pertanyaan ini adalah "Pertanyaan teks bebas (Jawaban ganda)".

Contoh Penggunaan yang Sering Digunakan:

-Tulis nama anda
-Beritahu kami apa yang anda pikirkan
-Kenapa anda tidak menyukai...
dan masih banayk lagi.

Osgood-Scale (skala berpasangan)

Osgood-scale biasa digunakan di dalam kuesioner mengenai merk dan perasaan. Ide dasar dari ini adalah untuk menempatkan perasaan satu sama lainnya. Tingkat skala dapat diregulasi dianatara 2 sampai 7 points.

Contoh Penggunaan yang Sering Digunakan:

-Hangat Vs. Dingin
-Terang Vs. Pudar
-Pintar Vs. Bodoh
dan masih banyak lagi.

Skala gradien

Digunakan untuk banyak kuesioner dalam layanan, dimana penerima harus menilai tingkat pelayanan dari departemen yang berbeda, sebagai contoh Dukungan, Pembayaran, Satu skala gradien bisa menurunkan penggunaan dari Pertanyaan Ganda, tetapi dapat membuat kuesioner anda lebih terdepan untuk penerima umum dan oleh sebab itu juga menurunkan jumlah pemilihan suara.

Contoh Penggunaan yang Sering Digunakan:

-Bagaimana anda menilai departemen kami : Dukungan, Pembayaran, Dukungan Teknis, Departemen Penjualan
-Dengan pertimbangan faktor diatas, bagaimana anda menilai: Harga, Dukungan, Waktu untuk Solusi, Keramahan
dan masih banyak lagi.



Instruksi

Instruksi sebenarnya tidak merupakan Tipe Pertanyaan tetapi digunakan untuk memberi penjelasan yang lebih lengkap untuk langkah-langkah berikutnya dan dapat juga digunakan dalam bagian apapun dari kuesioner atau survei anda.

Contoh Penggunaan yang Sering Digunakan:

-Langkah berikutnya
-Bagaimana cara berpikir ketika menilai pertanyaan Osgood atau skala Gradien
-Dapat menyimpan informasi umum
dan masih banyak lagi.

Pertanyaan teks bebas (Jawaban benar ganda yang diketik)

Pertanyaan teks bebas (Jawaban benar ganda yang diketik) adalah versi yang lebih maju dari Pertanyaan teks bebas versi original. Semua bidang dapat dibuat secara wajib atau opsional dan dapat membantu ketika endapatkan informasi dari penerima.

Contoh Penggunaan yang Sering Digunakan:

-Masukkan: Nama, Alamat, Kode pos, dan Negara.
-Masukkan nomor seri dan produk yang anda gunakan dari kami ke dalam data permintaan bantuan.
-Cek dan koreksi detail mengenai anda
dan masih bayak lagi.